Senin, 23 November 2020, bertempat di Ruang Pustaka Utama Dinas perpustakaan dan Kearsipan Daerah, berlangsung kegiatan seminar Peningkatan Indeks Literasi Masyarakat "Inovasi dan Kreatifitas Pustakawan Dalam Penguatan Indeks Literasi Masyarakat untuk mewujudkan SDM Unggul Menuju Indonesia Maju" Dengan Narasumber :
1. DRS. SYARIF BANDO, M.M, Kepala Perpustakaan Nasional
2. Dr. Ir. HETIFAH SJAIFUDIAN, MPP. Wakil Ketua Komisi X DPR RI
3. Drs. Syafruddin Pernyata, M.Hum Ketua GPMB Provinsi Kaltim
3. Dra.Hj. E.Mustika Wati, M.M, Kabin Pengembangan Perpustakaan dan Pembudayaan Kegemaran Membaca DPDKD Provinsi Kaltim
Kegiatan ini dilaksanakan dengan protokol kesehatan yang ketat dan di diikuti oleh pustakawan, mahasiswa dan pegiat literasi.
Link Terkait : Seminar Peningkatan Indeks Literasi masyarakat
Link Video Kegiatan terkait : Seminar Peningkatan Indeks Literasi Masyarakat Oleh DPDKD
Dokumentasi Kegiatan :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar